6 Bisnis Yang Cocok dan Menguntungkan Ditengah Pandemi
Sekarang ini pandemi Covid-19 sudah menyebar hampir di berbagai penjuru dunia termasuk juga Indonesia. Berbagai sektor ekonomi dan juga bisnis di Indonesia menjadi sangat terdampak dengan meluasnya meluasnya virus Covid-19 hampir di berbagai wilayah.
Hal tersebut memaksa beberapa perusahaan merumahkan sebagian besar karyawannya tanpa mendapatkan gaji atau pesangon, bahkan sebagian mengalami PHK atau pemutusan hubungan kerja. Sebenarnya pemerintah juga memberikan peluang bagi yang terkena PHK dengan mengikuti pelatihan pra kerja dan akan mendapatkan pelatihan gratis, tetapi tentu harus ada tahapanya. Meskipun demikian, kondisi pandemi ini jangan sampai membuat Anda berkecil hati dan harus mampu melihat peluang bisnis yang ada. Demi menjaga perekonomian keluarga tetap bisa stabil di tengah pandemi. Berikut rekomendasi bisnis yang cocok di tengah pandemi Covid-19.
Melihat hal ini, berbisnis hand sanitizer bisa jadi peluang menarik yang patut di coba. Namun perlu di waspadai agar lebih selektif dalam memilih hand sanitizer, agar tidak terkecoh produk abal-abal yang komposisinya tidak sesuai standar kesehatan. Alih-alih untung, bisa-bisa Anda merugi karena produk yang Anda tawarkan ternyata berbahaya.
Baca Juga : Ingin kaya di usia muda? terapkan kebiasaan ini
Jika Anda memiliki skill menjahit, Anda bisa membuat sendiri masker kain di rumah dengan berbagai mode kekinian yang menarik pembeli. Jika tidak, Anda masih bisa menjadi reseller dan menawarkan produk masker ke semua orang yang Anda kenal. Jika ditekuni, bisnis masker di tengah pandemi bisa menjadi peluang yang menjanjikan, lho!
Namun sayangnya ketersediaan APD di pasaran sangat terbatas dan tidak bisa mencukupi kebutuhan. Nah, jika Anda memiliki keahlian menjahit, selain masker, APD juga bisa jadi bisnis yang menjanjikan untuk digeluti di tengah pandemi.
Jika Anda memang ingin menekuni bisnis ini, perhatikan penggunaan bahan dan kualitas jahitannya agar sesuai prosedur. Supaya pakaian APD yang dibuat benar-benar bisa melindungi para tenaga medis. Perhatikan juga soal harga jualnya, sebaiknya jangan bermain harga dan pertimbangkan soal kemanusiaan juga.
Baca Juga : Bisnis Auto Kaya 100$ Sehari dari situs ini
Hal ini juga bisa jadi peluang bisnis yang patut dicoba, terutama bagi Anda yang selama ini bingung harus bekerja atau berbisnis apa di tengah pandemi. Bahan-bahan untuk membuat desinfektan ini cukup mudah didapat sehingga tak akan terlalu sulit membuatnya sendiri di rumah dan menjualnya ke teman-teman dan kerabat terdekat. Atau jika produk Anda laris, Anda bisa memasangnya di marketplace dan menjualnya ke berbagai wilayah di Indonesia.
Hal ini menyebabkan penggunaan internet semakin meningkat dibanding sebelumnya. Sehingga kebutuhan kuota internet pun juga turut meningkat, ini bisa jadi peluang bisnis yang menarik dan patut di coba.
Anda bisa memanfaatkan media sosial untuk mempromosikan camilan yang Anda buat, atau bisa juga mencari ide camilan kekinian yang banyak digemari untuk dibuat dan dipromosikan. Jangan takut mencoba, terlebih jika Anda punya skill di bidang kuliner.
Baca Juga : 3 Marketplace Terbaik Untuk Jualan Online
Nah, jika Anda punya keahlian di bidang kuliner, tak ada salahnya mencoba bisnis kuliner dengan sistem pesan antar. Banyak menu-menu olahan rumahan yang bisa Anda jajal untuk ditawarkan. Karena tak bisa mempromosikannya langsung Anda bisa mempromosikannya melalui media sosial. Seperti Facebook ataupun Instagram, buat tampilannya semenarik mungkin agar calon pelanggan makin kepincut.
Nah itu tadi beberapa ide bisnis yang cocok di tengah pandemi. Dari mulai bisnis hand sanitizer, masker hingga pesan antar makanan. Semuanya bisa dilakukan secara maksimal dengan memanfaatkan media sosial sebagai sarana promosi. Meski ditengah situasi pandemi, tak seharusnya kita putus asa, karena selalu ada hikmah dibalik setiap peristiwa. Semoga bermanfaat.
![]() |
Peluang Bisnis |
Hal tersebut memaksa beberapa perusahaan merumahkan sebagian besar karyawannya tanpa mendapatkan gaji atau pesangon, bahkan sebagian mengalami PHK atau pemutusan hubungan kerja. Sebenarnya pemerintah juga memberikan peluang bagi yang terkena PHK dengan mengikuti pelatihan pra kerja dan akan mendapatkan pelatihan gratis, tetapi tentu harus ada tahapanya. Meskipun demikian, kondisi pandemi ini jangan sampai membuat Anda berkecil hati dan harus mampu melihat peluang bisnis yang ada. Demi menjaga perekonomian keluarga tetap bisa stabil di tengah pandemi. Berikut rekomendasi bisnis yang cocok di tengah pandemi Covid-19.
1. Hand Sanitizer
Merebaknya virus Covid-19 di berbagai wilayah membuat permintaan akan ketersediaan hand sanitizer menjadi naik dengan begitu pesat. Kefektifannya dalam membasmi kuman yang tertinggal di kulit tangan menjadi salah satu alat yang efektif untuk mencegah peyebaran virus Covid-19. Hasilnya, penjualan produk hand sanitizer pun meningkat dengan begitu pesat.Melihat hal ini, berbisnis hand sanitizer bisa jadi peluang menarik yang patut di coba. Namun perlu di waspadai agar lebih selektif dalam memilih hand sanitizer, agar tidak terkecoh produk abal-abal yang komposisinya tidak sesuai standar kesehatan. Alih-alih untung, bisa-bisa Anda merugi karena produk yang Anda tawarkan ternyata berbahaya.
2. Berbisnis Masker
Selain hand sanitizer, masker menjadi produk yang laris manis di saat pandemi seperti sekarang ini dan bisa jadi peluang bisnis yang patut di coba. Terlebih lagi pemerintah mulai menganjurkan warga masyarakat untuk wajib menggunakan masker di saat bepergian ke luar rumah, tentu masker menjadi barang yang sangat dibutuhkan.Baca Juga : Ingin kaya di usia muda? terapkan kebiasaan ini
Jika Anda memiliki skill menjahit, Anda bisa membuat sendiri masker kain di rumah dengan berbagai mode kekinian yang menarik pembeli. Jika tidak, Anda masih bisa menjadi reseller dan menawarkan produk masker ke semua orang yang Anda kenal. Jika ditekuni, bisnis masker di tengah pandemi bisa menjadi peluang yang menjanjikan, lho!
3. Coverall Medical
Meningkatnya angka pasien yang positif terpapar virus corona setiap harinya, mengharuskan tenaga medis menggunakan APD atau alat pelindung diri yang sesuai standar. Hal tersebut supaya para tenaga medis bisa menangani pasien virus corona dengan aman tanpa takut tertular virus.Namun sayangnya ketersediaan APD di pasaran sangat terbatas dan tidak bisa mencukupi kebutuhan. Nah, jika Anda memiliki keahlian menjahit, selain masker, APD juga bisa jadi bisnis yang menjanjikan untuk digeluti di tengah pandemi.
Jika Anda memang ingin menekuni bisnis ini, perhatikan penggunaan bahan dan kualitas jahitannya agar sesuai prosedur. Supaya pakaian APD yang dibuat benar-benar bisa melindungi para tenaga medis. Perhatikan juga soal harga jualnya, sebaiknya jangan bermain harga dan pertimbangkan soal kemanusiaan juga.
4. Disinfektan
Selain hand sanitizer, cairan pembasmi kuman dan bakteri ini memang terbilang efektif untuk membersihkan benda-benda dari kuman maupun bakteri yang menempel. Tapi sayangnya banyak produsen disinfektan mulai kewalahan dan tak bisa memenuhi tingginya permintaan pasar. Alhasil banyak yang mulai mencoba membuat sendiri disinfektan sesuai panduan yang telah dikeluarkan WHO.Baca Juga : Bisnis Auto Kaya 100$ Sehari dari situs ini
Hal ini juga bisa jadi peluang bisnis yang patut dicoba, terutama bagi Anda yang selama ini bingung harus bekerja atau berbisnis apa di tengah pandemi. Bahan-bahan untuk membuat desinfektan ini cukup mudah didapat sehingga tak akan terlalu sulit membuatnya sendiri di rumah dan menjualnya ke teman-teman dan kerabat terdekat. Atau jika produk Anda laris, Anda bisa memasangnya di marketplace dan menjualnya ke berbagai wilayah di Indonesia.
5. Kuota Internet
Masa-masa pandemi membuat siapapun dibatasi ruang geraknya dan hanya diperbolehkan untuk beraktivitas di rumah. Baik para pekerja hingga anak-anak sekolah semuanya kini menerapkan sistem kerja dan belajar dari rumah.Hal ini menyebabkan penggunaan internet semakin meningkat dibanding sebelumnya. Sehingga kebutuhan kuota internet pun juga turut meningkat, ini bisa jadi peluang bisnis yang menarik dan patut di coba.
6. Camilan
Berbisnis camilan di saat pandemi bisa jadi ide yang menarik untuk ditekuni. Terlebih lagi saat ini sudah mulai memasuki bulan ramadan sehingga camilan menjadi salah satu penganan yang jadi favorit. Meski pembatasan sosial diberlakukan, Anda tetap bisa memasarkan produk camilan Anda melalui internet.Anda bisa memanfaatkan media sosial untuk mempromosikan camilan yang Anda buat, atau bisa juga mencari ide camilan kekinian yang banyak digemari untuk dibuat dan dipromosikan. Jangan takut mencoba, terlebih jika Anda punya skill di bidang kuliner.
7. Pesan Antar Makanan
PSBB menuntut semua orang untuk mengurangi kegiatan di luar rumah dan juga interaksi dengan orang lain jika tidak terlalu mendesak atau penting. Hal tersebut membuat banyak orang mulai memilih belanja online untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, seperti makanan dan kebutuhan lainnya.Baca Juga : 3 Marketplace Terbaik Untuk Jualan Online
Nah, jika Anda punya keahlian di bidang kuliner, tak ada salahnya mencoba bisnis kuliner dengan sistem pesan antar. Banyak menu-menu olahan rumahan yang bisa Anda jajal untuk ditawarkan. Karena tak bisa mempromosikannya langsung Anda bisa mempromosikannya melalui media sosial. Seperti Facebook ataupun Instagram, buat tampilannya semenarik mungkin agar calon pelanggan makin kepincut.
Nah itu tadi beberapa ide bisnis yang cocok di tengah pandemi. Dari mulai bisnis hand sanitizer, masker hingga pesan antar makanan. Semuanya bisa dilakukan secara maksimal dengan memanfaatkan media sosial sebagai sarana promosi. Meski ditengah situasi pandemi, tak seharusnya kita putus asa, karena selalu ada hikmah dibalik setiap peristiwa. Semoga bermanfaat.
Open Comments
Close Comments
Posting Komentar untuk "6 Bisnis Yang Cocok dan Menguntungkan Ditengah Pandemi"